My Profile

Rabu, 28 Oktober 2015

Ekonomi Pembangunan

Ekonomi Pembangunan
Ekonomi pembangunan atau yang juga dapat disebut IESP (ilmu ekonomi dan studi pembangunan) ini merupakan salah satu jurusan dari fakultas ekonomi dan bisnis. Di fakultas ekonomi dan bisnis terdapat jurusan lain diantaranya yaitu manajemen, akuntansi dan D3 perbankan.
Jurusan ekonomi pembangunan ini mempelajari tentang tiga aspek penting diantaranya bidang ekonomi, bidang perencanaan dan pembangunan dan bidang bisnis. Peminat jurusan ekonomi pembangunan saat ini masih kalah dibanding peminat jurusan manajemen maupun akuntansi. Walaupun kalah peminat namun jurusan ekonomi pembanguan memiliki prospek kerja yang sangat baik tidak kalah dengan jurusan manajemen maupun akuntansi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar